Jumat, 06 Februari 2009

Fungsi Pengawasan atau Controlling

Definisi

yaitu suatu prosess yang dilakukan untuk memastikan seluruh rangkaian kegiatan yang telah direncanakan, diorganisasikan, dan diimplementasikan dapat berjalan sesuai dengan target yang diharapkan sekalipun berbagai perubahan terjadi di dalam lingkungan dunia bisnis yang dihadapi.

Kegiatan Fungsi Pengawasan

a. Mengevaluasi keberhasilan dalam pencapaian tujuan dan target bisinis sesuai dengan indikator yang ditetapkan
b. Mengambil langkah klarifikasi dan koreksi atas penyimpangan yang mungkin ditemukan
c. Melakukan berbagai alternatif solusi atas berbagai masalah yang terkait dengan pencapaian tujuan dan target bisnis

Tidak ada komentar:

Posting Komentar